6285641688335, 628551515511 info@scirepid.com

 
JIMNU - Jurnal Ilmiah Multidisiplin Nusantara (JIMNU) - Vol. 2 Issue. 1 (2024)

Pemanfaatan Barcode Scanner Pada Peningkatan Pelayanan Dan Kepuasan Masyarakat Di Kecamatan Trowulan

Nur Rhofikhotul Azizah, Fina Dwi Nur Laili, Ayyu Ainin Mustafidah,



Abstract

Pelayanan masyarakat kian menjadi perhatian pemerintah, sehingga pemerintah terus berusaha membuat kebijakan untuk meningkatkan kualitas pelayanan. Seperti halnya yang terjadi di kantor kecamatan  Trowulan hingga saat ini pemerintah terus berusaha dan bekerja sama dengan para staff untuk mencapai tujuan tersebut. kebijakan yang diberlakukan di kantor kecamtan Trowulan ialah pemberlakuan survey kepuasan masyarakat melalui media scan barcode. Studi ini memanfaatkan pendekatan deskriptif kualitatif, dimana informasi seputar isu yang dibahas dianalisis melalui teknik wawancara. Data yang dikumpulkan dengan observasi dan wawancara kepada staff Kantor Kecamatan Trowulan. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengenalkan secara luas terkait survei masyarakat menggunakan scan barcode, sehingga masyarakat dapat mendapatkan pelayanan secara maksimal.







DOI :


Sitasi :

0

PISSN :

2986-3805

EISSN :

2986-2884

Date.Create Crossref:

21-Apr-2025

Date.Issue :

30-Mar-2024

Date.Publish :

30-Mar-2024

Date.PublishOnline :

30-Mar-2024



PDF File :

Resource :

Open

License :

https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0