6285641688335, 628551515511 info@scirepid.com

 
AKUNTANSI - Jurnal Akuntansi dan Bisnis - Vol. 1 Issue. 2 (2021)

IMPLEMENTASI METODE VERTIKAL PADA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI KEUANGAN DI BAGIAN KEUANGAN RSUD KENDAL

Krishna Ayu Setya Arum, Ahmad Ashifuddin Aqham,



Abstract

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr H Soewondo Kendal yang beralamatkan di Jalan Laut Nomor 21 Kendal adalah instansi yang bergerak di bidang kesehatan.
Penelitian ini membahas permasalahan sistem informasi akuntansi yang dimiliki RSUD. Dalam pelaporan keuangan masih menggunakan sistem konvensional, yaitu setiap bulan harus merekap ke dalam buku besar. Laporan transaksi harian masih secara terpisah dan laporan tersebut sering bersifat kolektif, disampaikan pada akhir bulan, sehingga informasi tidak seperti yang diharapkan seperti total pendapatan dan total biaya. dengan kondisi yang seperti ini pimpinan mengalami kesulitan untuk mengetahui laporan tersebut dengan cepat dan relevan. Dengan melihat permasahalan seperti ini penulis akan mencoba untuk mengembangkan sistem informasi akuntansi untuk mengendalilan laporan keuangan dan pembangunan prototipe web.
 
 







DOI :


Sitasi :

0

PISSN :

2808-9022

EISSN :

2798-1789

Date.Create Crossref:

04-Aug-2023

Date.Issue :

29-Oct-2021

Date.Publish :

29-Oct-2021

Date.PublishOnline :

29-Oct-2021



PDF File :

Resource :

Open

License :